Kalawarti & Ariwarti: Tegese, Jenis, Fungsi, Contoh

Ketika belajar pelajaran Bahasa Jawa, ada materi yang berkaitan dengan surat kabar berbahaya Jawa. Surat kabar tersebut dinamakan sebagai Kalawarti dan Ariwarti. Keduanya berbeda, penasaran seperti apa? simak penjelasan lengkapnya berikut ini.

Kalawarti Adalah

Definisi dalam bahasa Jawa : Kalawarti tegese layang kabar kang metune ora saben dina.

Definisi dalam bahasa Indonesia : Kalawarti adalah surat kabar berbahasa Jawa yang diterbitkan tidak setiap hari.

Ariwarti Adalah

Definisi dalam bahasa Jawa : Ariwarti tegese layang kabar kang metune saben dina.

Definisi dalam bahasa Indonesia : Ariwarti adalah surat kabar berbahasa Jawa yang diterbitkan setiap hari.

Jenis Kalawarti/Ariwarti Menurut Waktu Terbit

  • Dwikala adalah surat kabar yang terbit 2 kali dalam satu bulan.
  • Saptawarti adalah surat kabar yang terbit setiap minggu.
  • Dasawarti adalah surat kabar yang terbit setiap sepuluh hari.
  • Candrawarti adalah surat kabar yang terbit setiap bulan.

Fungsi Kalawarti & Ariwarti

Fungsi / tujuan dari surat kabar berbahaya Jawa adalah untuk melestarikan kesusastraan Jawa karena di dalam surat kabar tersebut terkandung kutipan karya sastra Jawa.

Contoh

  • Pangunggah (1917)
  • Budi Utomo (1920)
  • Sedyo Utomo (1925)
  • Jawi Kondho (1924)
  • Jawi Hisworo (1924)
  • Pustaka Jawi (1922)
  • Kejawen (1926)
  • Bromartani (1885)
  • Jurumartani (1886)
  • Dharmo Kondho(1899)
  • Retno Dunilah(1895)
  • Pustakawarti (1922)
  • Mawa (1922)
Artikel Terkait
Menu