Arti XO dalam Bahasa Inggris yang Membuat Penasaran

Arti XO – Sering kali kita menjumpai istilah kata yang asing di telinga, entah kata tersebut adalah kata baku ataupun kata gaul yang sering digunakan anak muda zaman sekarang. Salah satunya adalah XO yang merupakan kata dalam bahasa Inggris. Apa itu XO? berikut penjelasannya.

Arti XO

XO singkatan dari Extra Ordinary (Xtraordinary) yang artinya Luar Biasa.

Kata ini menjadi bentuk akronim atau kependekan kata bahasa Inggris yang memiliki makna luas biasa. Penggunaan kata ini terbatas untuk kebutuhan informal, mengingat kata tersebut bukanlah kata lazim atau baku.

XO umum digunakan sebagai bentuk ekspresi atau ungkapan kata kepuasan, takjub, atau heran ketika melihat sesuatu yang hebat, luar biasa, atau semacamnya.

Penutup

Sekian pembahasan singkat kali ini tentang kata XO, intinya XO adalah bentuk singkatan dalam bahasa Inggris yang berbunyi Extra Ordinary yang berarti luar biasa.

Artikel Terkait