Hewan yang Tidak Bisa Tidur dan Tinggal Serumah 5 Huruf

Hewan yang Tidak Bisa Tidur dan Tinggal Serumah 5 Huruf

Teka-teki silang (TTS) dan tebak-tebakan merupakan dua permainan kata yang sangat digemari anak muda zaman sekarang karena berisi pertanyaan yang selalu baru, unik, mengikuti tren, tidak monoton, serta tidak terbatas pada topik tertentu saja.

Soal teka-teki silang membahas topik yang sangat luas, mulai dari pengetahuan umum, sejarah, sains, teknologi, logika, hingga humor. Teka-teki yang paling disukai dan sering viral adalah TTS humor dan logika.

TTS seperti ini terkenal dengan pertanyaannya yang aneh, absurd, kadang tidak masuk akal, serta jawabannya sangat sulit dicari. Salah satunya soal yang menanyakan Hewan yang Tidak Bisa Tidur dan Tinggal Serumah 5 Huruf Lower Apakah Itu? Jika Anda menyerah, mari simak kunci jawabannya berikut ini.

Hewan yang Tidak Bisa Tidur dan Tinggal Serumah 5 Huruf

Rayap

Jawaban yang paling tepat adalah hewan rayap. Lho kok bisa? Ternyata rayap (rayap pekerja) adalah salah satu hewan yang tidak butuh tidur atau istirahat. Mereka termasuk organisme yang bekerja keras dan melakukan berbagai macam tugas, mulai dari membangun sarang, mencari makan, membersihkan sarang, hingga menjaga koloni.

Selain alasan di atas, rayap juga hidup serumah dengan kita. Rayap bisa ditemukan di perabotan kayu, halaman rumah, bawah lantai, dan sebagainya. Mereka memakan kayu karena punya kemampuan mencerna selulosa.

Jawaban Lain

Ikan

Perlu Anda ketahui, sebenarnya ikan bisa tidur, hanya saja mereka tidur dengan mata terbuka karena matanya tidak bisa menutup atau berkedip. Ikan juga tinggal serumah, buktinya ikan sering dipelihara di akuarium. Nah karena alasan ini, ikan bisa jadi jawaban alternatif untuk pertanyaan di atas.

Akhir Kata

Sekian saja apa yang dapat kami sampaikan pada kesempatan kali ini tentang hewan yang tidak bisa tidur dan hidup serumah dengan kita. Terima kasih sudah membaca sampai akhir, semoga bermanfaat.

Artikel Terkait