Tebak-tebakan dan teka-teki silang (TTS) merupakan dua permainan kata yang sangat populer di kalangan anak muda zaman sekarang. TTS selalu memunculkan pertanyaan yang baru, mengikuti tren media sosial, unik, tidak motonon, serta tidak terbatas pada topik tertentu saja.
Soal teka-teki silang menanyakan topik beragam, mulai dari pengetahuan umum, definisi kata, nama benda, tempat, logika, hingga humor. Teka-teki yang dibumbui dengan unsur logika dan humor adalah yang paling sering viral di media sosial.
Biasanya TTS humor berisi kalimat tanya yang membingungkan, absurd, terkadang tidak masuk akal, sehingga mencari jawabannya bukanlah hal yang mudah.
Salah satu soal yang baru-baru ini muncul dan membuat bingung banyak orang adalah kecamatan di Jawa anggota tubuh. Perlu Anda pahami, pertanyaan satu ini menanyakan nama kecamatan yang ada di Jawa yang mewakili nama anggota tubuh manusia.
Tentu saja soal seperti ini akan sangat sulit dijawab. kita perlu memiliki wawasan luas tentang nama-nama kecamatan yang sangat banyak di pulau Jawa. Nah daripada bingung, langsung saja simak kunci jawaban dan alasannya berikut ini.
Kecamatan di Jawa Anggota Tubuh
Kecamatan Tulangan
Jawaban yang paling benar adalah Kecamatan Tulangan. Apa alasannya? Tentu karena ada kata “tulangan” atau tulang yang merupakan salah satu nama anggota tubuh manusia. Emang ada daerah Tulangan? Tentu saja ada.
Kecamatan Tulangan berada di Kabupaten Sidoarjo, Provinsi Jawa Timur. Batas Wilayah Sebelah Utara : Kecamatan Wonoayu Sebelah Selatan : Kecamatan Krembung Sebelah Timur : Kecamatan Tanggulangin Sebelah Barat : Kecamatan Prambon .
Sejauh ini hanya diketahui satu saja kecamatan di Jawa yang mengandung nama anggota tubuh manusia. Jadi Anda tidak perlu ragu lagi dengan Kecamatan Tulangan (8 huruf).
Manfaat TTS
Teka-teki silang merupakan permainan kata yang mengandung banyak manfaat, mulai dari melatih ingatan, melatih logika berpikir, menambah pengetahuan baru, hingga cocok untuk mengisi waktu luang.
Selain manfaat tersebut, teka-teki silang juga cocok untuk digunakan dalam komunikasi sehari-hari bersama orang lain. Terlebih lagi soal TTS yang membawa unsur humor yang cocok untuk mencairkan suasana.
Tips Menjawab TTS
Menyelesaikan soal teka-teki silang biasa memang lebih mudah daripada TTS humor dan logika. Teka-teki seperti ini bisa dijawab dengan cara unik, misalnya dengan membuat plesetan kata, menggabungkan beberapa kata, atau memahami istilah tertentu dalam artian yang lebih luas.
Seperti halnya pertanyaan Kecamatan di Jawa Anggota Tubuh TTS yang mana jawabannya berupa nama kecamatan asli di Jawa yang mengandung unsur istilah anggota tubuh manusia, yakni Tulangan.
Akhir Kata
Sekian pembahasan yang dapat kami sampaikan pada kesempatan kali ini tentang nama kecamatan yang ada di Jawa mewakili anggota tubuh manusia. Terima kasih sudah membaca sampai akhir, semoga bermanfaat.