
Loker Mie Gacoan – Mie Gacoan adalah merk dagang dari jaringan restaurant mie pedas di indonesia, yang menjadi anak perusahaan dari PT Pesta Pora Abadi. Mie Gacoan berdiri sejak awal tahun 2016, saat ini merk “Mie Gacoan” telah tumbuh sangat pesat, terutama di provinsi Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat, hingga Kepulauan Bali.
Mie Gacoan mengusung konsep bersantap modern dengan harga yang terjangkau, kehadiran Mie Gacoan telah mendapatkan apresiasi sangat besar oleh masyarakat luas. Tak heran jika Mie Gacoan dikenal luar karena rasanya yang enak dan harganya yang pas.
Karena telah melakukan ekspansi di berbagai wilayah di Indonesia, Mie Gacoan telah membuka banyak sekali lowongan pekerjaan baru sebagai crew. Tak heran jika banyak anak muda yang ingin menjacari kerja di Mie Gacoan atau PT Pesta Pora abadi.
Kualifikasi:
Jika dirasa Anda telah memenuhi syarat dan kualifikasi tersebut. Anda bisa melakukan pendaftaran dengan mengirim langsung CV dan Lamaran di email berikut:
Subjek: CREW – Gunung Batu
Hanya pelamar yang telah memenuhi persyaratan kualifikasi serta kelengkapan dokumen yang akan diproses. Selain itu, Mie Gacoan tidak memungut biaya sepeserpun untuk perekrutan crewnya.