Makanan yang Suka Telat 8 Huruf Apakah Itu? Ternyata Ini Jawabannya

Makanan yang Suka Telat

Teka-teki silang (TTS) adalah sebuah permainan kata di mana kita perlu mengisi kotak-kotak berwarna putih dengan jawaban kosakata tertentu mengikuti petunjuk yang diberikan soal. TTS kian populer di kalangan anak muda dan netizen karena berisi pertanyaan yang mengikuti tren, selalu baru, dan sulit untuk dijawab.

Soal teka-teki silang memuat topik beragam, mulai dari pengetahuan umum, definisi kata, nama benda, tempat, makanan, logika, humor, hingga jokes receh. Teka-teki dengan unsur logika dan jokes adalah yang paling umum kita temui di media sosial seperti TikTok.

Pada kesempatan kali ini, kita akan membahas satu soal yang sedang viral dan membuat banyak orang kebingungan, yakni makanan yang suka telat 8 huruf telur apakah itu? Jika Anda menyerah mencari jawabannya, mari simak kunci jawaban berikut ini.

Makanan yang Suka Telat

chocolate / coco late

Jadi jawaban yang paling benar adalah chocolate (9 huruf) atau coco late (8 huruf). Keduanya merujuk pada maksud yang sama, yakni makanan berupa cokelat. Lalu kenapa jawaban tersebut bisa benar? Alasannya sangat sederhana, yakni ada kata “late” yang dalam bahasa Inggris ke bahasa Indonesia memiliki arti “terlambat / telat“.

Perlu Anda ketahui, tebak-tebakan atau teka-teki yang mengusung tema humor biasanya butuh jawaban yang unik dan kreatif. Jawabannya bisa berasal dari plesetan kata, gabungan beberapa kata, atau bahkan dengan mendeskripsikan kata tertentu dalam artian yang lebih luas.

Akhir Kata

Sekian pembahasan kita kali ini tentang makanan yang suka telat dengan jawaban 8 huruf atau 9 huruf dalam soal teka-teki silang (TTS). Semoga jawaban di atas dapat membantu dan menghilangkan rasa penasaran Anda.

Artikel Terkait