Pengertian Jujur, Contoh Perilaku Jujur, Jenis, Manfaat

Pengertian Jujur – Jujur (Honest) adalah salah satu sifat yang sangat sulit diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Berperilaku jujur memberikan efek serta manfaat positif yang begitu besar bagi diri sendiri. Selain itu, seseorang yang memiliki sifat jujur juga akan mudah dipercaya orang lain dalam segala tindakan atau perkataannya. Sikap jujur sangat penting untuk membangun diri menjadi […]