Personil Kantor Adalah, Macam, Tugas, serta Syaratnya
Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia atau KBBI, kantor adalah balai (gedung, rumah, ruang) tempat mengurus sesuatu pekerjaan (perusahaan dan sebagainya) atau tempat bekerja. Sedangkan dalam pengertian umum, kantor merupakan tempat yang digunakan untuk perniagaan atau perusahaan yang dijalankan secara rutin. Aktivitas kantor tidak terlepas dari orang-orang di dalamnya yang dikenal dengan istilah personel / personil […]