Tebak-tebakan merupakan permainan kata yang dapat mengasah otak sekaligus menambah wawasan. Tebakan cukup populer hingga saat ini dan masih sering dimainkan anak muda zaman sekarang dalam pergaulan sehari-hari.
Soal tebak-tebakan memuat tema apa saja mulai dari benda, hewan, tumbuhan, nama, warna, dan masih banyak lagi. Salah satu soal yang membuat penasaran adalah “warna apa yang tidak peduli”. Apa jawabannya? Silakan simak pembahasan berikut ini.
Jawaban yang benar adalah biru don’t care (plesetan dari biru dongker). Nah, jika diterjemahkan dari bahasa Inggris ke Indonesia, don’t care artinya tidak peduli. Jadi biru dongker cukup relevan untuk mendeskripsikan warna yang tidak peduli.
Demikian pembahasan artikel kali ini tentang pertanyaan tebak-tebakan warna. Semoga jawaban di atas memuaskan dan dapat membantu Anda menjawab tebakan yang sulit.
Terkait: