Kesehatan

20 Manfaat Beras Kencur, Efek Samping, dan Cara Membuatnya

Manfaat Beras Kencur – Jamu tradisional merupakan pilihan yang paling populer bagi masyarakat pedesaan di Indonesia. Jamu tradisional dikenal memiliki banyak manfaat mulai dari menjaga kesehatan hingga menurunkan tingkat kelelahan. Bahkan menurut Riset Kesehatan Dasar atau Riskesdas tahun 2013 menyebut sekitar 60 persen masyarakat Indonesia yang berusia di bawah 15 tahun pernah mencoba jamu. Setidaknya […]

13 Manfaat Buah Plum yang Luar Biasa bagi Kesehatan

Manfaat Buah Plum – Buah plum mungkin masih agak asing bagi masyarakat Indonesia karena memang masih sulit dibudidayakan di iklim tropis. Sebenarnya buah ini bisa saja tumbuh di daerah-daerah yang lembap dan cukup dingin seperti dataran tinggi dan pegunungan. Buah Plum dalam bahasa Indonesia disebut Prem, yang merujuk pada pohon dan buah dengan nama yang […]

14 Manfaat Jus Sirsak untuk Kesehatan Tubuh

Manfaat Jus Sirsak – Ada beragam cara untuk menikmati buah kesukaan kita, salah satunya dengan dibuat jus. Minuman jus buah tentu lebih nikmat dan menyegarkan, apalagi ketika cuaca sedang panas-panasnya. Buah yang dibuat menjadi jus juga tidak kehilangan nutrisi aslinya, sehingga manfaat yang diberikan hampir sama dengan dimakan buahnya secara langsung. Beberapa buah memang enak […]

Imunisasi Adalah: Pengertian, Cara Kerja, Manfaat, Efek Samping

Imunisasi adalah proses pembuatan antibodi dalam tubuh setelah pemberian vaksin agar sistem imun meningkat, sehingga kebal terhadap serangan penyakit. Pemberian vaksin akan merangsang sistem kekebalan tubuh agar dapat kebal terhadap penyakit tertentu. Imunisasi dibagi menjadi imunisasi aktif dan pasif. Imunisasi Aktif adalah proses untuk menstimulisasi kekebalan tubuh seseorang agar terhindar dari infeksi atau penyakit tertentu, […]

12 Manfaat Masker Timun dan Cara Membuatnya

Manfaat Masker Timun – Menjaga kecantikan wajah dapat dilakukan dengan berbagai cara, misalnya memakai masker alami yang bahannya adalah sayur atau buah. Salah satu yang populer adalah masker timun atau mentimun yang kaya akan manfaat serta khasiat untuk menjaga kulit tetap lembat, menghilangkan noda hitam, hingga mencerahkan kulit. Perlu anda ketahui, timun atau mentimun sebenarnya […]

20 Manfaat Jus Pisang Untuk Kesehatan dan Kecantikan

Manfaat Jus Pisang | Pisang adalah tanaman buah yang berasal dari kawasan Asia Tenggara yang kemudian menyebar ke Afrika hingga Amerika. Pisang merupakan salah satu diantara banyaknya buah yang digemari setiap orang di dunia. Selain terkenal karena punya rasa yang enak, buah pisang juga sudah banyak diketahui manfaatnya. Khasiat buah pisang cukup beragam mengingat kandungan […]

12 Manfaat Labu Putih Bagi Kesehatan

Manfaat Labu Putih | Labu putih tidak terlalu terkenal di Indonesia, tanaman yang satu ini kurang terlalu diminati seperti labu kuning. Labu putih sebenarnya berasal dari daerah tropis sehingga sulit dijumpai di Indonesia. Labu putih sebenarnya punya manfaat yang tak kalah bagus dari labu kuning. Sayuran ini mengandung banyak nutrisi mulai dari vitamin hingga mineral. […]

More posts
Menu